Infinix Zero 4 merupakan smartphone terbaru keluaran vendor Infinix yang di desain khusus untuk para pencinta multimedia. Mempunyai body berukuran 5,5 inci dengan resolusi layar 1920 x1080 piksel dapat manpilkan hingga 16 juta warna nyata sehingga dapat memanjakan mata anda untuk menikmati segala konten yang lebih kaya dan terlihat nyata. Infinix Zero 4 tampil dengan dapur pacu yang saangat bertenaga, prosesor MT6753 1.3 GHz dan menggunakan sistem XOS based on Android M yang dapat membuat konerja lebih optimal, tak hanya itu saja sebagai pelengkapnya memori internal 32GB dan 3 GB RAM juga di bekali di dalam smartphone ini. Anda juga dapat menambahkan MicroSD hingga 64GB.

Untuk para fotografer dan selfie, Infinix Zero 4 pastinya dibekali dengan kamera yang tak segan, kamera depan beresolusi 16 megapiksel dilengkapi dengan fitur Laser-Sharp, Auto Tocus, 4x Sharper zoom, pro ode camera control, dan HDR yang membuat anda mendapat pengaaman fotogradi yang tak akan terlewatkan. Tak hanya itu saja LED Flash dan Autofocus di lengkapi di dalam kamera belakang juga untuk meminimalisir kekurangan cahaya dan membuat bidikannya menjadi sempurna. Di bagian depan juga tak tanggung-tanggun Infinix Zero 4 di lengkapi dengan kamera skunder sebesar 8 megapiksel yang di gunakan untuk Selfie atau Video Call tentunya.

Di pasaran dunia Infinix  meruapakan vendor yang baru, mungkin ya belum begitu terkenal di mata dunia, namun dalam hal produksinya Infinix tidak kalah saing dengan vendor lain seperti Samsung, Asus, Xiaomi, Lenovo dll. Infinix memberikan harga yang bisa di bilang murah tapi bukan murahan dengan spesifikasi tinggi yang tidak kalah dari vendor lain, Infinix memberikan performa dan optima yang canggih pada setiap smartphone gaweannya. Ya semoga lambat laun Infinix akan menjadi vendor yang terkenal di mata dunia dan akan menghasilkan produk-produk terbaiknya dengan harga terjangkau.

Spesifikasi Infinix Zero 4

Spesifikasi Infinix Zero 4

Jaringan
  • Teknologi
    HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA : 57.6 mbps
  • 2G bands
    GSM
  • 3G bands
    HSPA, HSDPA
  • 4G bands
    LTE
  • Kecepatan
    LTE Cat 4 150/50 Mbps
  • GPRS
  • EDGE
Pengumuman
  • Diumumkan
    Belum diumumkan
  • Status
    Rumor
Desain
  • Dimensi
    152 x 75.3 x 8.1 mm
  • Berat
    168 gram
  • SIM
    Dual SIM
Layar
  • Tipe
    Layar 5.5″ IPS LCD Capacitive touchscreen, 16 Juta warna
  • Ukuran
    5.5 Inch
  • Resolusi
    1080 x 1920 pixels
  • Multitouch
  • Perlindungan
    Corning Gorilla Glass 4,
Dapur Pacu
  • OS
    Android OS v6.0
  • Chipset
    MediaTek MT6753
  • CPU
    Octa-core 1.3 GHz ARM Cortex-A53 (64-bit)
  • GPU
    Mali-T720 MP2
  • RAM
    3 GB
Memori
  • Card slot
    up to 128 GB
  • Internal
    32 GB
Kamera
  • Kamera Belakang
    16 MP
  • Fitur
    autofocus, laser autofocus, LED flash, dan Optical Image Stabilization
  • Video
    1080p@30fps
  • Kamera Depan
    8 MP
Suara
    Konektivitas
    • WLAN
      WiFi 802.11 a/b/g/n
    • Bluetooth
      v4.1, A2DP
    • GPS
      A GPS
    • USB
      USB v2.0
    Fitur
    • Sensor
      Fingerprint
    Baterai
    • Tipe
      Li-Ion
    • Daya
      3200 mAh

    Harga Infinix Zero 4

    Harga Infinix Zero 4, untuk saat ini menurut (www.lazada.co.id), harga barunya dijual sekitar Rp 1.999.000, Harga tersebut belum termasuk pajak di masing-masing daerah.

    Cukup sekian informasi yang kami berikan tentang Spesifikasi dan Harga Infinix Zero 4 terbaru 2017, Kami harap anda membaca ulasan yang kami buat dari atas hingga akhir karena akan membantu anda jika anda berniat untuk membeli Infinix Zero 4.

    Bagikan ke

    0 Komentar